Pages

Tuesday, November 5, 2013

Yang bisa dilakukan Manusia saat pekerjaan diambil Robot

#23abfc


[imagetag]


Psikolog/Konselor

Ya, siapa yang bisa menggantikan mereka lebih baik daripada manusia. Empati manusia enggak bisa digantikan oleh robot, sehebat apapun sang insinyur robot, hehe.



Bidan


Saat semua pekerjaan sudah ditangan robot, seorang bidan melakukan proses persalinan dengan 'koneksi', hal yang ada diantara ibu dan bidan, lalu maukah anak anda yg baru lahir diantarkan oleh robot?

Dokter Umum

Seorang dokter umum membuat diagnosis penyakit berdasarkan dari banyak sekali bacaan buku logika, yang mana bisa diingat dengan baik oleh robot. Bedah Operasi dan dokter spesialis dapat digantikan oleh lengan-lengan robot super canggih, tapi sebagai manusia, mereka butuh bicara dan ngobrol soal kesehatan. maka dari itu dokter umum bisa lebih dekat dengan keluarga dan hal-hal sosialisasi yang tidak bisa dilakukan oleh robot



Penulis


Bisakah robot menulis, merancang suatu pola, berimajinasi, dan memperdebatkan banyak hal dalam bentuk tulisan? Sepertinya bakal sulit dilakukan kecuali oleh manusia.



Seniman


Program robot untuk meniru sentuhan kuas pelukis itu nggak sulit, dan robot seniman dapat dengan mudah mendeteksi garis dan lekukan untuk menggambar sketsa. Tapi butuh kreatifitas manusia dan imajinasi untuk membuat sebuah karya seni sejati.



Pengasuh anak


Jika sentuhan tangan dan empati dibutuhkan oleh konselor, maka kita butuh banyak robot untuk menjaga anak-anak kita selagi kerja, tapi.. bukankah anak-anak itu suka meniru? Dan robot bukanlah pilihan tepat!



Insinyur Robot


Jelas sekali, sebuah robot butuh insinyur untuk mengembangkan teknologinya, dan.. robot benar-benar tidak ada jika tanpa kita.

No comments:

Post a Comment