Alasan perusahaan ini , yaitu karena menurut mereka, tiap orang punya personality yang berbeda beda dan tiap manusia tercipta unik dengan gaya dan seleranya sendiri, karena itu dibuatlah kaki kai palsu ini, yang dalam proses designnya melibatkan konsumen yang akan memakainya juga.
"We envision the day when individuals are invited to participate in the creation of the products that have meaning to them on a fundamental level."
Oh iya, mereka gak full bikin kaki palsu loh, melainkan Fairingnya aja, yaitu bagian yang nutupin bagian utama si kaki palsu, jadi gak full kaki palsunya. Cara membuatnya menggunakan 3D printing yang canggih. Harganya ? $4,000 sampai $6,000.
No comments:
Post a Comment